Budi, Yulianto (2010) TEKNOLOGI LOCATION BASED SERVICE (GLOBAL POSITIONING SYSTEM) PADA PERANGKAT MOBILE. Jurnal ComTech, 01 (01). ISSN 2087-1244
|
Text
6_TI_Budi Yulianto_Teknologi Location Based Service-ABSTRACT.pdf Download (12kB) | Preview |
Abstract
Artikel menjelaskan analisis dan perancangan perangkat lunak menggunakan teknologi Location Based Service (LBS) yang merupakan bagian dari teknologi komunikasi berbasiskan pada posisi lokasi geografi. Tujuan penelitian adalah merancang aplikasi LBS untuk diimplementasikan pada perangkat mobile berteknologi GPS (Global Positioning System) serta menggunakan GPRS (General Packet Radio Service) sebagai penghubung dengan server untuk menghasilkan rute terpendek dengan menggunakan algoritma Dijkstra metode Fibonacci Heap. Metode pengembangan piranti lunak yang digunakan adalah Rational Unified Process. Hasil penelitian merupakan perancangan aplikasi LBS yang dapat diimplementasikan pada perangkat mobile. Simpulan dari penelitian menunjukkan pencarian rute terpendek dengan algoritma Dijkstra metode Fibonacci Heap sebagai algoritma single source shortest path yang lebih cepat daripada algoritma Dijkstra biasa dan Bellman Ford.
Item Type: | Article |
---|---|
Additional Information: | 8_Volume 01 / Nomor 01 / June 2010_TEKNOLOGI LOCATION BASED SERVICE (GLOBAL POSITIONING SYSTEM) PADA PERANGKAT MOBILE |
Subjects: | Computer Science |
Divisions: | Jurnal ComTech > Volume 01 / Nomor 01 / June 2010 |
Depositing User: | Mr. Super Admin |
Date Deposited: | 05 Jun 2012 04:53 |
Last Modified: | 01 Feb 2013 09:23 |
URI: | http://eprints.binus.ac.id/id/eprint/13103 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |