Irwan, Harnoko and Dria, Setiautami (2011) PENGARUH TIPOGRAFI PADA ERA MASSIMO VIGNELLI TERHADAP TIPOGRAFI MICHAEL BIERUT. Jurnal Humaniora, 02 (02). ISSN 2087-1236
|
Text
45_DKV - Irwan Harnoko - Dria Setiautami-ABSTRACT.pdf Download (13kB) | Preview |
Abstract
Massimo Vignelli adalah seorang desainer grafis senior yang bertempat tinggal di New York beraliran modernisme yang sangat vokal melawan arus posmodernisme. Pernyataannya sangat keras menentang posmodernisme baik saat wawancara yang dimuat dalam film Helvetica, typeradio, talkshow dan beberapa tulisan yang dimuat seperti dalam Looking Closer maupun AIGA journal. Karya desain grafis Massimo Vignelli sangatlah mencerminkan kepribadiannya, salah satu sikap teguhnya adalah dalam pemilihan typeface. Typeface yang Vignelli gunakan adalah seputar dari 5 typeface: Bodoni, Helvetica, Times Roman, Century, Futura. Penulisan artikel ini menggunakan metode analisa formal. Penulis mengumpulkan bahan-bahan mengenai Michael Bierut, Massimo Vignelli dan Tibor Kalman dari buku dan internet. Penulis membuat perbandingan untuk antara pendapat Massimo Vignelli (desainer aliran modernisme) dengan desainer Michael Bierut (desainer yang mengalami masa peralihan dari modernisme hingga postmodernisme) dan Tibor Kalman (seorang desainer dalam buku A century of graphic design).
Item Type: | Article |
---|---|
Additional Information: | 4_Volume 02 / Nomor 02 / October 2011_PENGARUH TIPOGRAFI PADA ERA MASSIMO VIGNELLI TERHADAP TIPOGRAFI MICHAEL BIERUT |
Subjects: | LANGUAGES |
Divisions: | Jurnal Humaniora > Volume 02 / Nomor 02 / October 2011 |
Depositing User: | Mr. Super Admin |
Date Deposited: | 05 Jun 2012 04:55 |
Last Modified: | 31 Jan 2013 09:29 |
URI: | http://eprints.binus.ac.id/id/eprint/13838 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |